Membanggakan, Mahasiswa Prodi Ilmu Komunikasi Raih Juara di JCC Competition 2023
Mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi, Universitas ‘Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta ikut serta dalam Kompetisi Jogjakarta Communication Conference (JCC). Mengangkat tema “Questioning Communication In Digital Era?”, JCC 2023 digelar secara hybrid di Griya Persada...
Dihadiri 600 Penonton, Antariksa is Well!
Mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta kembali suskes selenggarakan Ajang Kreatifitas Mahasiswa Ilmu Komunikasi (Antariksa). Sebanyak 600 penonton menghadiri Awarding Night yang bertajuk Big Bang di Concert Hall Taman Budaya...
Dukung Peningkatan Prestasi, Prodi Ilmu Komunikasi UNISA Yogyakarta Kirimkan Mahasiswa dalam Konferensi dan Workshop Internasional APIK PTMA
Asosiasi Pendidikan Ilmu Komunikasi Perguruan Tinggi Muhammadiyah dan ‘Aisyiyah (APIK PTMA) menggelar serangkaian kegiatan seminar, konferensi dan wokshop internasional. Rangkaian kegiatan yang dinamakan sebagai Silaturahmi Nasional (Silat) APIK PTMA ini dihelat di...
Mengintip Keseruan UTS Prodi Ilmu Komunikasi UNISA Yogyakarta
Beberapa mahasiswa Program Studi Ilmu Komunikasi Universitas Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta terlihat rapi dengan balutan Jas dan Blazzer di Hotel Atrium Yogyakarta (26/11/2022). Rupanya, mereka sedang mengikuti rangkaian Ujian Tengah Semester (UTS) Mata Kuliah Pengantar...
Jadi Duta Inspirasi Indonesia 2022 Provinsi Jawa Tengah, Mahasiswa Ilmu Komunikasi UNISA Kembangkan Potensi Daerah Asalnya
Temanggung, Jawa Tengah – Prestasi membanggakan kembali diraih oleh mahasiswa Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) dalam ajang pemilihan Duta Inspirasi Indonesia 2022. Berangkat dari gagasan dan tekad untuk membangun potensi daerah asalnya Sofyan Faisnanto,...
Mahasiswa Komunikasi UNISA Ikuti Program Pertukaran Pelajar di UMS
Program Studi S1 Ilmu Komunikasi Fakultas Ekonomi Ilmu Sosial dan Humaniora (FEISHum) Universitas ‘Aisyiyah (Unisa) Yogyakarta adakan kerja sama Pertukaran Pelajar dengan Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS). Kegiatan tersebut diselenggarakan dalam rangka...
Perang Galaksi: Ajang Ekshibisi Karya Mahasiswa Ilmu Komunikasi UNISA Yogyakarta
Menutup rangkaian Ujian Akhir Semester (UAS), mahasiswa Ilmu Komunikasi adakan kegiatan bertajuk Gala Aksi Karya Mahasiswa Ilmu Komunikasi (Galaksi). Kegiatan ini memamerkan berbagai karya hasil Tugas UAS beberapa mata kuliah di Gedung Societet Militair Taman Budaya...
Kunjungi Prodi Ilmu Komunikasi, Ishadi SK: Televisi akan Terus Bertahan
Program Studi Ilmu Komunikas Universitas ‘Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta kembali adakan DIBKOM #11. Tema Dibkom kali ini membahas topik terkait “Televisi, Distrubsi dan Migrasi”. Dr. Ishadi S K, M.Sc Komisaris Transmedia, hadir langsung sebagai narasumber di...
Campaign #BTSeverywhere Mahasiswa Ilmu Komunikasi UNISA Raih Juara 2 Lomba Event PR
Mahasiswa Program Studi S1 Ilmu Komunikasi Universitas ‘Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta, berhasil raih juara 2 dalam lomba Project Planning Publik Relations dalam ajang Commsession National Competition 2022 Universitas Muhammadiyah Sidoarjo, yang dilaksanakan pada 1 Mei –...
Program Studi Ilmu Komunikasi UNISA hadirkan Fasilitas Studio Produksi
Program Studi Ilmu Komunikasi Uinversitas Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta kini memiliki fasilitas Studio Produksi untuk mendukung proses pembelajaran praktikum Mahasiswa. Studio Produksi tersebut dilengkapi dengan berbagai macam fasilitas. Di antaranya fasilitas...