Respon Maraknya Penyebaran Hoax, Komunikasi UNISA Adakan Workshop

Program studi Komunikasi UNISA Yogyakarta berkomitmen untuk terus berkontribusi dalam dunia pendidikan dan pengembangan kelimuan komunikasi. Bekerja sama dengan AJI (Asosiasi Jurnalis Indepeden) dan Google News Initiative, program studi Komunikasi UNISA menggelar Halfday Basic Workshop bertajuk “Hoax Busting and Digital Hygiene” di kampus terpadu Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta pada hari jumat 5 Juli 2019 yang lalu. […]

Tingkatkan Softskill Mahasiswa Melalui Praktikum Lapangan

Sleman- Prodi Komunikasi Universitas Aisyiyah terus berupaya untuk mengembangkan sumberdaya manusia (lulusan) yang unggul dalam bidang komunikasi sosial dan kesehatan. Salah satu upaya yang dilakukan yaitu memberikan kesempatan kepada mahasiswa semester 6 (enam) untuk melakukan pratikum lapangan Mata Kuliah Customer Relation selama 16 jam di bulan Mei 2019. Mahasiswa terbagi dalam empat kelompok dan masing-masing […]