UNISA Terus Tingkatkan Kemampuan Soft Skill Mahasiswa

akreditasi komunikasi unisa

UNISA Terus Tingkatkan Kemampuan Soft Skill Mahasiswa YOGYAKARTA —Terus lakukan perbaikan mutu, Program Studi (Prodi) Komunikasi Fakultas Ekonomi, Ilmu Sosial dan Humaniora Universitas ‘Aisyiyah (UNISA) Yogyakarta mendapat giliran untuk dilakukan Assesment Lapangan oleh Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) selama tiga hari (14-16/03). Wuri Rahmawati, Ketua Prodi Komunikasi UNISA mengatakan, assesment yang dilakukan oleh BAN-PT sebagai bentuk […]

Asesor BAN-PT Asesmen Lapangan ke Prodi Komunikasi UNISA Yogyakarta

Jum’at, 15 Maret 2018 Asesor BAN-PT adakan kunjungan asesmen lapangan ke Prodi Komunikasi UNISA Yogyakarta. Tim Asesor dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN PT) terdiri dari Dr. Turnomo Rahardjo dari Universitas Diponegoro Semarang dan Dra Prahastiwi, M.Si., P.hD dari Universitas Sebelas Maret Surakarta. Dalam kegiatan asesmen lapangan, asesor BAN-PT  memverifikasi langsung dokumen borang akreditasi […]