Wisuda UNISA: UNISA Yogyakarta Berupaya Tingkatkan dan Kembangkan Kualitas
Wisuda UNISA: UNISA Yogyakarta Berupa Tingkatkan dan Kembangkan Kualitas Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta (UNISA) melangsungkan wisuda Periode I Tahun Akademik 2017/2018 pada Sabtu (10/3) di kampus terpadu UNISA Yogyakarta. UNISA mewisuda 355 orang dengan rincian 35 orang program Magister Kebidanan (S2), 74 orang Starata 1 (S1) Keperawatan, 55 orang strata 1 (S1) Fisioterapi, 116 orang Diploma […]
The post Wisuda UNISA: UNISA Yogyakarta Berupaya Tingkatkan dan Kembangkan Kualitas appeared first on Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta.
TRAINING DAN WORKSHOP KALIBRASI ALAT DAN PERAWATAN MIKROSKOP
Dalam dunia kesehatan maupun pendidikan kesehatan tidak terlepas dari kegiatan praktikum, penelitian dan pengabdian masyarakat yang memerlukan perlengkapan berupa alat-alat ukur maupun alat-alat percobaan. Alat yang paling banyak digunakan pada pengukuran maupun eksperiman diantaranya meliputi timbangan neraca, sentrifuge, pipet ukur maupun mikroskop. Peralatan tersebut untuk dapat berfungsi dengan baik perlu dilakukan pemeliharan maupun kalibrasi, hal […]
The post TRAINING DAN WORKSHOP KALIBRASI ALAT DAN PERAWATAN MIKROSKOP appeared first on Universitas ‘Aisyiyah Yogyakarta.