Sadarkan Kesehatan Reproduksi Melalui Video, Alumni dan Mahasiswi UMY Juarai Kompetisi di UNISA

Sadarkan Kesehatan Reproduksi Melalui Video, Alumni dan Mahasiswi UMY Juarai Kompetisi di UNISA Alumni dan Mahasiswi dari program studi Ilmu Komunikasi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) berhasil meraih juara pada kompetisi video pendek yang bertemakan “Pentingnya Kesehatan Reproduksi bagi Perempuan.” Keduanya yaitu Nashwan Ihsan Fazil peraih juara II, serta Nabila Linati Fajri angkatan 2014 meraih juara […]